Text
pemantauan Perawatan Kritis : seri pedoman praktis = ( Pocket guide to critical care monitoring );l
Buku ini memberikan kemudahan bagi perawat untuk memperoleh dan menggunakan informasi klinik dengan teknik noninvasif untuk pengkajian fisik dan evaluasi keseimbangan asam-basa. seri pedoman praktis pemantauan perawatan kritis mempunyai keistimewaan yang sangat penting yaitu:
- pedoman pengkajian fisik yang khusus berhubungan dengan pasien perawatan kritis dan pemantauan hemodinamik
- tinjauan berbagai jenis pemantauan hemodinamik termasuk pemantauan SvO2
- ulasan tentang oksimetri nadi,pemantauan tekanan intrakranial, dan pemeliharaan tekanan perfusi serebral. dll
Tidak tersedia versi lain