Text
mencegah Penyakit dengan Makanan Sehat
Buku ini menulis tentang bagaimana menyajikan makanan yang enak dan sehat untuk keluarga. makanan sehat adalah yang mengandung gizi dan nutrisi yang dibutuhkan oleh tubuh. mengonsumsi sayuran yang kaya serat dan protein secukupnya akan memenuhi kriteria tersebut.
Tidak tersedia versi lain