Buku ini menjelaskan prinsip epidemiologi yang akan diterapkan dalam tatanan pelayanan kesehatan dan memberikan pedoman praktis dalam mengidentifikasi, menginvestigas, dan mengendalikan wabah yang disebabkan oleh agens infeksis maupun non-infeksis.
Buku ini secara komprehensif mencakup perkembangan pengkajian resiko dan manajemen risiko. Kerangka keamanan air minum dan membahas peran dan tanggung jawab berbagai stakeholder, termasuk peran tambahan regulator nasional, menyuplai, komunitas, dan lembaga surveilans" yang independen."