Tujuan penulisan monograf ini adalah untuk menjelaskan tentang pengembangan model pendidikan kesehatan pada ibu hamil tentang kehamilan berkualitas menurut teori Lee dan Owen dengan model pengembangan ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation and Evaluation).
Buku ini berisikan panduan lengkap untuk pengecekan kesehatan dan perawatan medis selama kehamilan. Buku ini mencakup informasi UP-TO-DATE tentang tes dan pemeriksaan rutin, demikian juga olah raga dan kegiatan ringan selama masa kehamilan dan segala persiapan menjelang persalinan.