Text
Komunikasi dalam keperawatan
Bukuini memberi konsep dasar tentang pentingnya komunikasi. Buku ini memberi tugas berupa refleksi yang berfungsi untuk melatih peserta didik/pembaca merefleksikan pendapat pribadi terhadap masalah yang berkaitan dengan komunikasi. Topik penting dalam buku ini antara lain : rn- Definisi komunikasirn- Kegunaan komunikasirn- Elemen komunikasirn- Faktor yang mempengaruhi komunikasirn- Jenis dan cara komunikasirn- Komunikasi dalam proses keperawatanrn- Komunikasi terapeutikrn- Tahapan hubungan terapeutikrn
Tidak tersedia versi lain