Buku ini membahas konsep dan gambaran umum fisiologi ibu hamil, prevalensia, insiden, problemarika dan kebutuhan gizi pada ibu hamil.
buku ini menjelaskan mengenai konsep dan gambaran umum fisiologi ibu hamil; prevalensi, insiden, problematika dan kebutuhan gizi pada ibu hamil
Materi yang dibahas dalam buku ini antara lain : - Promosi kesehatan dan pendidikan gizi bagi ibu hamil - Ibu hamil dan problematikanya - Komponen gizi bagi ibu hamil - Makanan untuk ibu hamil - Patologi pada ibu hamil - Pemeriksaan kehamilan dan persiapan persalinan - Kebugaran bagi ibu hamil.
Buku ini berisi tentang kebutuhan asupan gizi yang seimbang bagi ibu hamil. Keseimbangan diperlukan agar tidak ada zat gizi yang berlebihan, bahkan kurang.
Buku ini menyajikan pembahasan menyeluruh tentang gizi ibu hamil. buku ini sangat cocok dimiliki oleh ibu, ibu hamil, mahasiswa kesehatan, bidan , perawat maupun dokter sebagai sumber referensi.