Pembahasan dalam buku ini menjelaskan tentang konsep dasar kesehatan dan keperawtan jiwa, model konsep keperawatan jiwa, konsep dasar keperawatan jiwa dalam konteks hubungan komunikasi terapeutik perawat-pasien, penggolongan diagnosa gangguan jiwa, proses keperawatan jiwa dan terapi modalitas keperawatan jiwa.
Buku ini akan menuntun Anda memahami aspek kesehatan jiwa dan psikososial secara detail, khususnya mereka yang akan bekerja di Keperawatan Gangguan Jiwa. Permasalahan yang akan dipelajari terkait dengan keperawatan gangguan jiwa diantaranya : gangguan sensori persepsi; halusinasi; gangguan proses berfikir; waham; isolasi sosial; risiko perilaku kekerasan; gangguan konsep diri; harga diri rendah…
Buku Asuhan Keperawatan Jiwa Konsep Self-Esteem disusun dengan bahasa dan penjelasan yang sederhana namun sangat mudah dipahami. Materi yang disajikan dalam buku ini membahas mengenai pengertian konsep diri dan berbagai hal terkait dengan beberapa gangguan konsep diri. Selain itu juga dibahas mengenai pengertian self-esteem dan perkembangannya, beberapa hal terkait faktor, aspek, pengukuran dan…