Buku ini membahas penatalaksanaan Asma secara umum, buku ini juga memuat penatalaksanaan Asma dalam beberapa keadaan seperti Asma dan Infeksi, Kehamilan hipertensi dan Asma akibat kerja.
Jalur klinis menggambarkan sebuah metode atau instrument yang digunakan dalam diagnosis dan perawatan pasien yang meliputi urutan kegitatan dan waktu yang dilakukan oleh dokter, perawat, dan seluruh tenaga medis. Metode ini telah banyak diterapkan di berbagai rumah sakit di seluruh Amerika Serikat, Australia, dan Inggris. Jalur klinis dibuat melalui upaya kolaboratif dari dokter, perawat, apot…
At a Glance SISTEM GINJAL menyajikan pengantar yang padat dan mudah dimengerti, serta merupakan alat bantu pengingat bagi mahasiswa kedokteran, keperawatan, dokter muda, perawat, dan juga sesuai digunakan dalam pelatihan tenaga kesehatan lain, seperti perawat spesialis yang menangani dialisis. Format seri At a Glance sangat mudah dipahami; setiap topik disajikan dalam uraian dua-halaman, halam…
Dalam buku ini dibahas masalah kimianya, bahan yang dapat menjadi penyelamat ataupun pembunuh jika tidak dikelola secara hati-hati. Pencemaran lingkungan perlu mendapat pelajaran, peringatan, bahkan hukuman karena telah membahayakan dirinya dan lingkungannya.
Buku ini bercerita tentang Kosep dasar ilmu gizi, zat gizi bagi kesehatan wanita, konsep gizi seimbang, gizi seimbang ibu hamil,gizi seimbang ibu menyusui, gizi seimbang bagi bayi, gizi seimbang bagi balita, gizi seimbang bagi remaja dan dewasa, gizi seimbang bagi usia menopause,gizi kesehatan reproduksi, gizi ibu hamil dengan masalah, mengelola menu, pendidikan kesehatan tentang gizi,tindak …
Masa nifas merupakan masa yang penting dalam periode seorang perempuan menjadi seorang ibu, terlebih bagi mereka yang baru pertama kali menjadi seorang ibu. Dalam masa nifas ini, banyak hal yang dibutuhkan untuk dipenuhi kebutuhannya selama masa menyusui. Di sinilah, seorang bidan mempunyai peranan yang spesial dalam menunjang pemberian ASI serta dapat membantu ibu nifas dalam mencegah permasal…
Buku Housekeeping Hotel, Public Area/Houseman Section ini membahas area umum di dalam hotel dengan segala permasalahannya, dimulai dari mengenal masing-masing bagiannya, bagaimana mengelolanya, hingga berbagai hal yang berhubungan dengan perawatannya, lengkap dengan berbagai sarana penunjangnya. Buku ini tidak hanya akan bermanfaat bagi para mahasiswa, namaun juga bagi para pratisi perhotelan, …
Era globalisasi yang ditandai dengan kemajuan di bidang ilmu pengetahuan dan teknologi telah menimbulkan pengaruh atau dampak yang sangat luar biasa, baik pengaruh positif maupun negatif bagi kehidupan manusia, termasuk kita tentunya. Sebagai bangsa yang religius dan memegang nilai-nilai luhur, kita harus mampu bersaing dengan negara-negara lain dan memiliki sikap untuk menghadapi pengaruh glob…
Seri At a Glance merupakan buku yang populer di kalangan mahasiswa kedokteran dan dokter muda karena topik pembahasannya disajikan secara ringkas dan sederhana serta dilengkapi dengan ilustrasi yang menarik. Setiap bab disajikan dalam uraian dua halaman yang terdiri dari diagram rangkuman berwarna pada sisi halaman kiri dan teks penjelasannya pada sisi halaman kanan. Karena memiliki kisaran …
Menurut Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan, Imunisasi merupakan salah satu upaya untuk mencegah terjadinya penyakit menular yang merupakan salah satu kegiatan prioritas Kementerian Kesehatan sebagai salah satu bentuk nyata komitmen pemerintah untuk mencapai Sustainable Development Goals (SDGs) khususnya untuk menurunkan angka kematian pada anak. Indonesia berkomitmen terhadap…
Buku ini membahas kecelakaan kerja di lapangan, juga menyampaikan statistik kecelakaan akibat kerja sertya sejarah pencegahan kecelakaan kerja sejak zaman purba sampai ke sejarah keselamatan kerja di indonesia.
Buku saku ini juga sangat berguna bagi para praktisi kedokteran klinis, dan pencatat kode diagosis, oleh karena langsung dapat mencari dalam lembaran lebar yang berisi semua diagnosis gangguan jiwa menurut PPDGJ III, dan setelah itu dengan cepat dapat melihat langsung butir-butir apa yang menjadi pedoman diagnostik-nya.
Seri At a Glance merupakan buku yang populer di kalangan mahasiswa kesehatan dan praktisi bam karena topik pembahasannya disajikan secara ringkas dan sederhana serta dilengkapi dengan ilustrasi yang menarik. Setiap bab disajikan dalam uraian dua halaman yang terdiri dari diagram rangkuman berwarna pada sisi halaman kiri dan teks penjelasannya pada sisi halaman kanan. Karena memiliki kisaran to…
At a Glance SISTEM REPRODUKSI menyajikan pengantar yang padat dan mudah dimengerti, serta merupakan alat bantu pengingat bagi mahasiswa kedokteran, keperawatan, dokter muda, perawat, dan semua profesional bidang kesehatan lainnya. Format seri At a Glance sangat mudah dipahami setiap topik disajikan dalam uraian dua-halaman, halaman kiri berisi gambar-gambar berwarna, halaman kanan berisikan pem…
Sistem klasifikasi Dewey Decimal Classification (DDC) adalah sistem klasifikasi fundamental yang mengelompokkan bahan pustaka berdasarkan subyek atau pokok bahasan. Sistem pengembangannya menggunakan sistem desimal angka arab sebagai simbol notasinya. Tiga komponen penting dalam klasifikasi ini adalah bagan (schedules), indeks relatif dan tabel-tabel. Dalam penggunaan bagan dalam klasifikasi i…
Buku ini membahas tentang prinsip CDOB dalam persiapan pembuatan sediaan obat steril, sterilisasi alat, bahan dan sediaan obat steril, pembuatan sediaan obat steril injeksi volume besar, pembuatan sediaan obat steril injeksi volume kecil, pembuatan sediaan obat sterilinjeksi rekonstitusi, pembuatan sediaan obat steril semisolida, pembuatan sediaan obat tetes steril, pemilahan alat di industri f…
BukuParasitologi Medik'' ini dapat disusun dan dan diterbitkan. Buku ini diharapkan dapat bermanfaat bagi para tenaga paengajar maupun para peserta didik di Sekolah Menengah Analis Kesehatan dalam upaya meningkatkan mutu pelayanan kesehatan umumnya dan pelayanan kelaboratoriuman khususnya terhadap masyarakat. Parasitologi adalah suatu ilmu pengetahuan yang mempelajari segala sesuatu mengenai pa…
Buku ini membahas tentang Pengantar kesehatan masyarakat dan pelayanan, perilaku dan promosi kesehatan, epidemiologi dasar dan kesehatan lingkungan, gizi kesehatan masyarakat, manajemen obat dan obat tradisional penggunaan obat rasional.
Modul Kebidanan Persalinan: Persalinan Macet merupakan modul teknis. Tujuan disusunnya modul ini adalah untuk membantu bidan menjadi praktisi yang mampu berpikir kritis dan membuat keputusan klinis berdasarkan pengetahuan dan pemahaman mereka terhadap bidang ini. Meskipun demikian, bidan dan peserta pelatihan bidan yang mengikuti pelatihan dengan menggunakan modul ini dianggap telah memiliki ke…
Buku ini berisi tentang pedoman bagi ahli gizi dalam meberikan asuhan gizi pada para atlet
Sistem Kesehatan Nasional (SKN) adalah pengelolaan kesehatan yang diselenggarakan oleh semua komponen bangsa Indonesia secara terpadu dan saling mendukung guna menjamin tercapainya deraja kesehatan masyarakat seting-tingginya (Perpres no. 72 tentang Sistem Kesehatan Nasional). Banyak tantangan yang dihadapi dalam membangun sistem kesehatan yang kuat dan handal, diantaranya kurangnya tenaga kese…
Buku Ini Membahas Konsep ilmu sosial dan budaya dalam kehidupan bermasyarakat, Perspektif sosiologi dan antropologi dalam pelayanan, Perkembangan nilai-nilai budaya terhadap individu keluarga dan masyarakat, Teori manusia sebagai makhluk berbudaya, beretika dan berestetika, Aspek sosial budaya yang berkaitan dengan praperkawinan, perkawinan, kehamilan, persalinan, nifas dan bayi baru lahir, Nor…
Buku ajar ini menjelaskan secara lengkap tentang konsep dasar persalinan,asuhan kebidanan persalinan kala I sampai kala IV, dan penanganan bayi baru lahir.
Buku ini dapat menjadi sumber rujukan cepat bagi setiap dokter yang harus menghadapi situasi psikiatri tertentu yang menuntut tindakan segera. Buku ini juga dapat dipakai sebagai rujukan yang bernilai di bagian gawat darurat. Disusun oleh para Residen di Bagian Psikiatri UCLA, buku saku ini membahas tentang: * Evaluasi dan diagnosis * Kelainan psikiatri tertentu * Farmakoterapi * Psikoterap…